K-Touch Octa U-86 Empunya Prosesor Tercepat

Di jaman sekarang ini peforma smartphone merupakan suatu pertimbangan dalam membeli sebuah smartphone, smartphone di jaman sekarang ini di tuntut mempunyai kinerja yang cepat dalam memproses data dan aplikasi. Maka dari itu para vendor berlomba-lomba dalam menghadirkan smartphone tercepat untuk mendukung kebutuhan para komsumen.

T-Touch Octa U-86

Salah satunya ialah k-touch, melalui produk terbarunya yang bernama k-touch octa u-86, vendor ini mencoba membawa suatu trend baru di kalangan pengguna smartphone. Ya, seperti namanya octa, smartphone ini mempunyai 8 inti prosessor dengan kecepatan 1,7 GHz dalam mendukung kerja penggunanya. Bisa di bayangkan betapa cepatnya smartphone ini berkerja, untuk menambah garangnya smartphone ini k-touch juga menambahkan kapasitas ram sebesar 2 GB, internal 16 GB serta grafis yang disokong MALI-450P.

K-touch Menyempurnakan smartphone ini dengan layar 5.0 IPS dengan resolusi fullHD 1920x1080 pixels, juga di lapisi oleh one glass solution. Selain itu smartphone ini akan dia akomodasi dengan kamera 13 MP yang semakin membuat smartphone ini begitu superior.  Beralih dari segi software, sayangnya Octa hanya akan menggunakan OS android jelly bean 4.2.2, dengan di dukung oleh UI bernama TouchOS yang akan memberikan pengalaman yang unik bagi pengguna.

Namun sayangnya dengan semua keunggulan yang Octa punya, ia hanya di bekali dengan baterai berkapasitas 2000 mAh yang dirasa kurang untuk menyempurnakan performanya. Namun dengan harga hanya berkisar di angka 3 jutaan, smartphone ini layak untuk pengguna yang membutuhkan kecepatan dalam beraktivitas.

Written by : Dr. Fillophy ~Tips & Cara

Blog, Updated at: 10:24 AM

0 comments:

Post a Comment