Harga dan Spesifikasi Lenovo K900

Salah satu produsen elektronik lenovo, kembali meluncurkan smartphone ke pasaran indonesia. Kali ini lenovo K900 yang menjadi jagoannya, berbekal desain yang kuat serta elegan, lenovo optimis dengan smartphone nyarnya tersebut dapat merebut pasar indonesia. Apalagi smartphone ini akan di tenagai dengan prosessor intel dual core 2.0 GHz serta penambahan di sisi RAM hingga 2GB. Di sisi kamera akan di sokong dengan 13 MP dan di dukung oleh berbagai aplikasi kamera seperti Super Camera yang terdiri atas modus Burst, Panorama, Night Portrait, HDR, Low Light, Smile, Macro, dan Timed Photo. Lantas apa sajakah yang akan di sajikan lenovo untuk ponsenya tersebut?mari kita simak di bawah ini.

Harga dan Spesifikasi Lenovo K900


GENERAL
Network
GSM 900 / 1800 / 1900 / 3G HSDPA 900 / 2100
BODY
Dimensions / Weight
143.7 x 77.1 x 9.6 mm / 163 g
DISPLAY
Type
IPS capacitive touchscreen, 16M colors
Size
5.5 inches (~401 ppi pixel density) dengan Corning Gorilla Glass 2
SOUND
Alert types
Vibration, MP3 Ringtones
Jack
3,5 mm Jack Audio
Loudspeaker
Yes
MEMORY
External
no
Internal
16 GB, 2 GB RAM
DATA
GPRS
Yes
EDGE
Yes
3G
HSDPA, 7.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
WLAN
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, Wi-Fi hotspot
Bluetooth
v4.0 with A2DP
Infrared
No
USB/Port
microUSB v2.0
CAMERA
Primary
13 MP (3264 x 2448 pixels), Autofocus, LED Flash,
Secondary
2 MP
Video Record
720p@30fps
FEATURES
OS
Android OS, v4.1.2 (Jelly Bean)
CPU
Intel Atom Z2580
Prosesor : Dual-core 2.0 GHz
Browser
HTML
Messaging
SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
GPS
A-GPS support and GLONASS
Other Features
BATTERY
Battery Type
Li-Po 2.500mAh
Stand-by
Talk Time
OTHERS
Multiple SIM
-
MP3 Player
MP3/WAV/eAAC+ player
Video Player
MP4/H.264/H.263 player
Audio Record
Yes
TV
No

Kelebihan
· Antarmuka menyediakan opsi kostumisasi
· Layar IPS Full HD 5.5 inci
· Kamera 13 megapiksel yang diperkuat berbagai fitur dan mampu merekam video dengan kualitas 1080p
· Desain ultra tipis
· Tampilan premium

Kekurangan
· Cepat panas
· Tidak adanya slot microSD
· Baterai tidak bertahan lama

Written by : Dr. Fillophy ~Tips & Cara

Blog, Updated at: 1:45 PM